Selain Equil, inilah 5 air mineral dengan kemasan botol kaca

Selain Equil, inilah 5 air mineral dengan kemasan botol kaca
[gambar ilustrasi Selain Equil, inilah 5 air mineral dengan kemasan botol kaca via pixabay]

Baru-baru ini penghuni jagat media sosial digemparkan dengan postingan foto yang di dalamnya termuat gambar botol air mineral yang mirip dengan botol minuman keras. Tak ayal banyak masyarakat yang penasaran, dan setelah dicek, ternyata hanyalah air mineral kelas premium dengan nama Equil.


Ternyata sobat tonapedia, bukan hanya Equil yang mempunyai kemasan elegan dan mewah, setidaknya ada beberapa jenis air mineral seperti Equil yang dikemas menggunakan botol kaca seperti keterangan yang termuat dalam forum Kaskus.

Selain Equil, Inilah 5 jenis air mineral yang dikemas dalam botol kaca

Selain Equil, inilah 5 air mineral dengan kemasan botol kaca
Pinterest.com

1. Pique Energi Water

Air minum ini diklaim tidak hanya mengandung mineral dan vitamin saja tetapi dengan 3 varian rasa yang berbeda Pique juga bisa menjadi infuses water.

BACA JUGA : Equil yang di sangka minuman keras

Selain Equil, inilah 5 air mineral dengan kemasan botol kaca
thedieline.com


2. Aqua Monaco

yang ini berasal dari negri Panzer Jerman.  Namanya Aqua Monaco yang katanya diambil langsung dari lapisan paling bawah daratan es di Munich. Iihh.. ngga kebayang kan swegernya

Selain Equil, inilah 5 air mineral dengan kemasan botol kaca
thedieline.com

3. Iluliaq Original Iceberg Water

Dilihat dari namanya, air minum ini menunjukan bahwa sumbernya berasal dari daratan es, tepatnya di Greenland. Iluliaq dibuat terbatas karena mengandalkan suhu dan elemen alami di sekitar lokasi pengemasannya.

Selain Equil, inilah 5 air mineral dengan kemasan botol kaca
lovelypackkage.com

4. 22 PeƱaclara

angka 22 pada produk ini ternyata menunjukkan maksud bahwa air mineral ini disimpan pada suhu 22 derajat celcius secara konstan. Dan tempatnya ngga tanggung-tanggung yaitu pada kedalaman 550 meter dibawah permukaan tanah.

Selain Equil, inilah 5 air mineral dengan kemasan botol kaca
ourcellar.com.au

5. Antipodes

Antipodes mengklaim produknya adalah air tanah yang masih murni dan telah mendapatkan penghargaan The Berkeley Springs Winter Festival of Water yang digelar di Virginia Amerika Serikat.

Antipodes sendiri diambil dari Whakatane, Selandia Baru. Tempat ini terbilang masih sangat jarang ditempati penduduk. Perbotolnya  kira-kira dihargai sebesar $ 35,99 atau kalau dirupiahkan kurang lebih Rp 50.000 an.  Waow..


Udah pada tahu kan sobat semua, itulah  5 jenis air mineral yang dikemas dalam botol kaca selain air mineral Equil.


Postingan terkait: